Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2019

Nada Lembayung Rindu

Nada Lembayung Rindu Cerita tentang senja dan rembulan yang berkisah tentang siapa yang memilih untuk mundur dari sebuah hubungan yang disebut kasih, dan tentang siapa yang memilih untuk bertahan demi sebuah keyakinan tentang kasih  Senja & Rembulan Senja.. engkau berbisik kepada Rembulan '' Q tak akan meninggalkan mu Rembulan ' karena Engkau sudah disini '' Jawab Rembulan '' Q bukanlah mentari, Senja. Q bukanlah pembawa Kehidupan, engkaulah yang membawa kehidupan '' Lantas kenapa KITA tak mampu bersama ??? kenapa ?? Senja dan Rembulan kita memang berdampingan, memang sangat. kita seirama, kita senada, kita harmoni alam. Senja, Engkau mampu hadir juga mampu untuk Singgah. Engkau hadir dengan Sederhana Engkau hadir dalam diam Hadir memeluk Damai Hadir merangkul Kehidupan. Tapi............

Senja dan Rembulan Eps.1

Senja & Rembulan Senja..... indah cahaya pagimu bertiraikan warna orange menari bersama sisa gelap malam bersama rembulan hangatnya senyuman merekah indah dengan taburan berlian mentari. Orange, biru, hitam, putih itulah warnamu Rembulan.... tak memiliki cahaya, tak berteman, juga tak berbicara tak dilihat juga tak dibanggakan. Kehidupanmu ditakuti bumi manusia Tapi cahayamu menyinari gelap ini kehidupan di atas kegelapan senyuman di atas kepedihan engkau selalu merindukan senja. Hay rembulan... kata senja kala itu. Rembulan hanya diam membisu... kenapa engkau membisu ?... kata senja lagi rembulan tetap berbicara Rembulan, apa engkau rindu ?... kata senja untuk ketiga kalinya iya, q rindu. Rindu sekali... hay senja... q rembulan, bukan mentari. Q hadir, kala engkau meninggalkan q bersama mentari q pergi menjemputmu, ya.. menjemputmu. Tapi q kalah lagi, dengan mentari. Mentari yang sudah menyelimuti warna...